Partai Garuda Sindir Penuding MK Macam-macam Dalam Putusan Presidential Threshold
Kamis, 14 Juli 2022 – 18:21 WIB
Wakil Ketua Umum Partai Garuda Teddy Gusnaidi menyindir pihak yang kecewa karena gugatan mereka soal Presidential Threshold (PT) 20 persen. Foto/ilustrasi: arsip JPNN.com/Ricardo
"Ibarat mereka menyalahkan burung terbang, dengan alasan burung seharusnya berenang. Mereka jelas tersesat, selain mereka bukan burung, mereka juga merasa lebih burung daripada burung," ujarnya
Ke depan, Teddy mengakak semua pihak patuh dan tunduk terhadap putusan MK terhadap Presidential Threshold 20 persen.
"Negara ini negara hukum, kalau memaksakan keinginan dengan cara-cara yang tidak dapat dibenarkan, itu namanya premanisme," ungkapnya. (ast/jpnn)
Wakil Ketua Umum Partai Garuda Teddy Gusnaidi menyindir pihak yang kecewa karena gugatan mereka soal Presidential Threshold (PT) 20 persen
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- MK Melarang Institusi Menjadi Pelapor Kasus Pencemaran Nama Baik, Ini Kata Pimpinan DPR
- Paslon Suryatati-Ii Sumirat Gugat Hasil PSU Bengkulu Selatan, Inilah Pokok-Pokok Permohonannya
- Dugaan Kecurangan PSU Pilkada Bengkulu Selatan Akan Digugat ke MK
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya
- Prajurit Aktif Gugat UU TNI ke MK, Imparsial: Upaya Menerobos Demokrasi