PBB: Laut Terancam Berubah Jadi Sup Plastik

PBB: Laut Terancam Berubah Jadi Sup Plastik
Sampah di Laut Karibia. Foto: @storyful

Mulai tahun ini, SeaWorld Orlando meminimalkan kehadiran plastik di salah satu objek wisata favorit Negara Bagian Florida tersebut. ”Kami peduli lingkungan. Dan, itulah yang telah dan akan terus kami lakukan,” kata Jon Peterson, manajer keselamatan SeaWorld Orlando, kepada FoxNews Jumat lalu. Tidak ada lagi plastik pembungkus suvenir dan tidak ada sedotan di gelas air minum. (hep/c11/dos)


Bersamaan dengan World Environment Day dan World Oceans Day, untuk kali pertama PBB merilis laporan tentang bahaya plastik bagi lingkungan hidup


Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Jawa Pos

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News