Pedagang Ubi Cilembu di Nagreg Direlokasi
Senin, 20 Agustus 2012 – 04:13 WIB

Pedagang Ubi Cilembu di Nagreg Direlokasi
"Saat ini kami hanya bisa berharap bisa berjualan kembali dengan normal karena di tempat sebelumnya hampir tidak laku sama sekali," ujar koko.
Yang disesalkan, kata koko, penempatan tempat jualan yang diatur panitia di jalur lingkar nagreg tidak selektif. "Banyak para korban atau pedagang yang berada di jalur kanan nagreg yang terkena imbas dari difungsikannya jalur lingkar nagreg, sebagian tidak mendapatkan tempat jualan, namun banyak juga warga baru yang bisa berjualan dan mendapatkan tempat jualan di jalur lingkar nagreg," sebutnya.
Senada dikatakan Abin, 55, bahwa mulai hari minggu ini dirinya mencoba berjualan dengan memanfaatkan arus balik lebaran. "Meski belum terlihat ada arus balik namun kami mempersiapkan untuk mengahadapi arus balik lebaran, mudah-mudahan saja setelah dipindahkan ke sini di lingkar nagreg tempat jualan kami yang berukuran 3x3 ada perkembangan yang positif," tuturnya.(isl)
BANDUNG - Memasuki arus balik Hari Raya Idul Fitri 1433 H, sejumlah pedagang ubi cileumbu yang berjualan di sepanjang jalan Nagreg jalur kanan, tepatnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemilik Warung Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Korban Pembunuhan
- Gen Z di Jateng Disebut Jadi Agen Perubahan Transisi Energi
- Polisi Ungkap Praktik Prostitusi Online di Lhokseumawe, Tangkap 3 Tersangka
- Polres Tanjung Priok Raih Predikat Pengelolaan Anggaran Terbaik Kedua dari 139 Satker
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota