Pelajar SMP Bawa Karung di Tengah Jalan, Isinya Bikin Polisi Geleng-Geleng
Selasa, 29 Maret 2022 – 17:42 WIB

Anggota Satuan Lalu Lintas Polres Metro Jakarta Barat menyita sepeda motor milik salah satu pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang hendak tawuran di Daan Mogot, Selasa (29/3/2022). (ANTARA/HO-Polres Metro Jakarta Barat)
Para pelajar itu pun sempat ditanya petugas terkait tujuan utama membawa senjata tajam tersebut. Namun demikian, para pelajar tidak dapat menjawab.
Akhirnya, petugas membawa para pelajar berserta barang bukti tersebut ke Polsek Kalideres untuk ditangani lebih lanjut. (antara/jpnn)
Isi di dalam karung yang dibawa pelajar SMP dibagi-bagikan di tengah jalan. Polisi melihat melihat para siswa itu.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Sepanjang April 2025, Polresta Bandar Lampung Ringkus 28 Tersangka Narkoba
- Pimpinan Komisi III Minta Polisi Tindak Perusuh Saat May Day di Semarang
- Kasus Pengeroyokan Warga SAD di Jambi, Polisi Tetapkan 2 Tersangka
- Kericuhan di Kemang, 10 Tersangka Ditangkap, Ada Barbuk Senjata, Lihat
- Inikah Provokator yang Ditangkap Polisi saat Demo Hari Buruh?
- Polisi Gulung Belasan Pelajar SMP yang Tawuran Pakai Senjata Tajam di Serang