Pelaku Penipuan Bisnis Spare Part Ini Akhirnya Diciduk Polisi, Korban Apresiasi Polres Jakpus
Jumat, 18 Agustus 2023 – 20:57 WIB

Ilustrasi pelaku penipuan ditangkap dan diborgol. ANTARA/Luthfia Miranda Putri
Tan menyebut, dia ingin penegakan kasus tersebut berjalan secara adil dan transparan.
"Demi tegaknya keadilan untuk kasus saya yang sarat dengan tekanan dan intimidasi ini, maka saya bersama kuasa hukum perlu memantau perkembangan kasus ini," ujarnya.
Dia menuturkan, bahwa kasus ini sudah dilanjutkan ke Kejaksaan dan tersangka sudah dalam proses pemindahan.
Kini, kasus tersebut segera disidangkan di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat lantaran sudah dinyatakan lengkap oleh Jaksa Penuntut Umum.(ray/jpnn)
Seorang pria di Jakarta Pusat bernama Tan Kok Eng, mendatangi Polres Metro Jakarta Pusat untuk membuat laporan polisi terkait kasus penipuan yang dialaminya.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Nasabah WanaArtha Life Meminta Keadilan dan Berharap Uang Investasi Kembali
- Masyarakat Diminta Waspada Penipuan Pinjol Berkedok PNM Mekaar
- Modus Arisan dan Investasi, IRT di Purwakarta Tipu 580 Orang hingga Rp1 Miliar
- Mbak Eno Si Dukun Palsu Kantongi Uang Miliaran, Modusnya Tak Biasa
- Komplotan Diduga Komunitas LGBT Beraksi di Pekanbaru, Jerat Korban Lewat Aplikasi Kencan
- Waspadai Penipuan Modus Online Shop Fiktif & Petugas Bea Cukai Gadungan, Ingat 3 Hal Ini