Pemadaman Tak Lagi Berjadwal
Senin, 03 Mei 2010 – 13:07 WIB
Pemadaman Tak Lagi Berjadwal
Selain itu, jelas Philipus, PLN sudah mendatangkan sebuah mesin pembangkit jenis MAN dengan kekuatan 500 KW. Philipus menjelaskan, walaupun mesin pembangkit yang sedang dalam proses pemeliharaan sudah beroperasi, namun PLN masih tetap mengalami kekurangan daya sebesar 500 KW. Karena itu, lanjutnya, masih tetap dilakukan pemadaman bergilir.
Baca Juga:
Untuk itu PLN akan mendatangkan sebuah mesin baru lagi yang berkekuatan 500 KW. "Namun, baru akan direalisasikan pertengahan Mei mendatang," jelasnya. (teo)
BAJAWA-Pemadaman listrik di PLN Ranting Bajawa akhir-akhir ini tidak sesuai jadwal yang telah ditentukan. Banyak pelanggan mengeluh karena barang
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Buruh Harian di Ogan Ilir Tewas Gantung Diri, Tinggalkan Surat Wasiat Begini
- Kawasan Suaka Margasatwa Rimbang Baling Dibakar, Pelaku Langsung Ditangkap
- Sudah Ada yang Masuk Daftar Hitam, Tak Bisa Daftar CPNS & PPPK
- Gus Alam Luka Berat Seusai Mobilnya Kecelakaan di Tol, 2 Orang Tewas
- Pembukaan Lahan Sawit Berujung Karhutla, Polisi Langsung Tangkap Pelaku
- Pelantikan CPNS dan PPPK 2024 Tertunda, Ternyata Inilah Kendalanya