Pemekaran Simalungun Masuk Gelombang II

Pemekaran Simalungun Masuk Gelombang II
Pemekaran Simalungun Masuk Gelombang II
Anton juga menceritakan, terkait dengan aspirasi pembentukan Kabupaten Simalungun Hataran ini, dirinya yang ditunjuk sebagai Ketua Panitia, sudah tiga kali mengumpulkan para tokoh masyarakat. Dalam pertemuan-pertemuan itu, lanjutnya, selalu muncul pro kontra, ada yang setuju, ada yang menolak. Lantaran pro kontra itulah, upaya pembentukan Kabupaten Simalungun Hataran ini sempat terkatung-katung, hingga melewati momen yang baik.

Momen yang baik itu, maksud Anton, adalah tahun-tahun dimana begitu mudah dilakukan pemekaran daerah. "Era yang bagus itu 2004-an. Tapi sekarang persyaratan baru lengkap. Jadi jangan salahkan ketua DPRD atau pun bupatinya," pungkas Anton. (sam/jpnn)
Berita Selanjutnya:
Pangkostrad Siap Beri Sanksi

JAKARTA - Ini barangkali menjadi kabar baik bagi elemen masyarakat yang menghendaki pembentukan Kabupaten Simalungun Hataran. Anggota DPR asal Sumut,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News