Pendidikan Gratis Sulit Terwujud
Rabu, 08 Agustus 2012 – 10:53 WIB

Pendidikan Gratis Sulit Terwujud
Jika Perda yang mengatur tersebut ada, kata dia, maka diharapkan pemungutan dan penyaluran CSR bisa dilakukan secara cepat dan tepat sasaran. Ia pun mengaku pesisimis sekolah gratis mampu diterapkan tahun depan.
Sementara, Ketua Komisi C DPRD H P Yuliarso BAE mengatakan, pemerintah harus melakukan penambahan anggaran untuk peningkatan kualitas guru dan fisik pendidikan. Cara ini juga sangat membantu mewujudkan pendidikan yang berkembang dan maju. "Untuk jumlahnya bisa dirapatkan," jelasnya kepada Radar.
Ia mengatakan harus ada penambahan anggaran, agar fisik pendidikan dan kualitas guru meningkat. Pendidikan Kota Cirebon akan berkembang dan maju, "Untuk hal ini kami optimistis dan yakin bisa dilakukan," pungkasnya. (aff)
KEJAKSAN - Rencana Pemkot Cirebon untuk menggratiskan sekolah hingga 12 tahun sepertinya mustahil. Pasalnya, pemerintah pusat belum melakukan hal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Telkom Dorong Inovasi Digital untuk Pendidikan Inklusif Lewat Innovillage
- Gerakan Kampus Berdampak Dorong Perguruan Tinggi Jadi Pusat Solusi Masyarakat
- Menko AHY Resmikan Tiga Gedung Fakultas Baru di IPDN Jatinangor
- Program PSPP Kemendikdasmen Juga Menyasar Sekolah Luar Biasa
- Anggota Senat Akademik UPI Pertanyakan Transparansi Penetapan Calon Rektor
- Berkuliah di Bandung, Mahasiswa Bisa Dapat 2 Gelar Internasional Sekaligus, Simak Nih!