Penetapan ONH Masih Tersendat
Kamis, 12 April 2012 – 08:15 WIB

Penetapan ONH Masih Tersendat
Pada tahun lalu saja, subsidi perumahan itu sebesar 500 real. Tahun ini ditingkatkan kalau bisa mencapai 600 real. ”Kalau 700 real sebenarnya masih kuat, tapi maksimum 600 real,” tegasnya.
Dengan hitungan seperti itu jika harga ditetapkan rata-rata 5500 real, maka biaya sewa perumahan/pemondokan yang harus dibayar oleh jamaah kira-kira 3900 real. Tetapi jika ditetapkan 4300 real lalu subsidinya 600 real, maka harganya kira-kira 3700 real. ”Tahun lalu biaya pemondokan 3150 real. Jadi memang pada tahun ini 3700 real, berarti ada kenaikan 550 real, itu saya kira masih dapat dipahami,” imbuhnya.
Terkait penerbangan, dia menjelaskan ada usulan dari pihak Garuda mematok USD 2263. Sebelumnya maskapai penerbangan nasional itu mematok USD 2269. Ada penurunan USD 3. Sedangkan DPR meminta USD 2220, sehingga perlu kecocokan harga antara pemerintah dan legislatif. (rko)
BOGOR – Harapan Kementerian Agama (Kemenag) menuntaskan penetapan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (BPIH) 2012 lebih cepat bakal pupus. Sampai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Persaingan PPPK Tahap 2 Ketat, Ketua Forum Honorer Menolak Tegas, Maksudnya Apa?
- Periksa Bawaan Jemaah Calon Haji, Petugas SMB II Palembang Temukan Benda Tajam
- Letjen Kunto Anak Pak Try Batal Dimutasi, Ini yang Terjadi
- Bulog Terapkan Teknologi Biostimulan, Produksi Padi di Karawang Naik 2 Kali Lipat
- Pemprov Jateng: Transisi Energi Terbarukan Bukan Soal Sulit, Tetapi..
- Gubernur DKI Jakarta Pramono Bakal Menetapkan Puluhan Kadis dan Wali Kota