Pengamat: Dukungan Jokowi untuk Ganjar Sungguh Nyata, Nih Buktinya
Rabu, 07 Juni 2023 – 17:18 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) berbicara dalam jumpa pers seusai pembukaan Rakernas III PDIP di Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Selasa (6/6). Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri bersama Ketua Bidang Politik PDIP Puan Maharani, Kepala Analisis dan Pengendali Situasi (Situation Room) PDIP Prananda Prabowo, dan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo juga hadir dalam jumpa pers itu. Foto: dokumentasi DPP PDIP
“Ini poin positif karena dukungan Jokowi sangat terlihat,” kata Adi.
Menurut Adi, Rakernas III akan membuat PDI Perjuangan makin solid, akan makin melipatgandakan semangat juang kader dalam menghadapi pemilu 2024.
"Kemesraan Jokowi dan Megawati makin menunjukkan bahwa PDIP sedang solid-solidnya menyiapkan segala sesuatu menghadapi Pemilu 2024,” ujar Adi.(fri/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pengamat politik Adi Prayitno mengatakan momentum Rakernas III PDIP menegaskan dukungan Jokowi terhadap pencapresan Ganjar Pranowo sungguh nyata.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi
- Pasbata Minta Roy Suryo Setop Provokasi soal Isu Ijazah Jokowi