Persib Pilih ISL

Persib Pilih ISL
Persib Pilih ISL
Keputusan Persib Bandung berkompetisi di ISL akan menimbulkan resiko, yakni salah satunya adalah sanksi pencoretan dari PSSI. Sebab, dimata PSSI ISL tetap kompetisi yang ‘diharamkan’. Hal itu pun karena PSSI per 22 Agustus 2011 lalu telah mencabut kewenangan izin penyelenggaraan kompetisi sepak bola PT. Liga Indonesia. Artinya PSSI akan memberi label ilegal bagi setiap kompetisi yang diselenggarakan PT. LI. “Kami siap menerima resiko sanksi, sebab ini keputusan termaik demi kemajuan sepakbola,” tandasnya.

Sementara itu, tim beutan Drago Mamic tersebut akan mengawali kiprah di ISL dengan menjamu tim Persiram Raja Ampat di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu, 3 Desember 2011 nanti.

“Di draft jadwal yang diberikan ISL, laga perdana kita adalah partai kandang menjamu tim Persiram Raja Ampat, 3 Desember 2011,” ujar Risha. (asp)


Berita Selanjutnya:
Lagi-lagi Apes

BANDUNG -- Persib Bandung akhirnya mengisyaratkan untuk segera bergabung bersama kompetisi sepakbola Indonesian Super League (ISL). Keputusan ini


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News