Perusahaan Sawit Tolak Bayar Pajak Galian C
Selasa, 27 Desember 2011 – 13:06 WIB

Perusahaan Sawit Tolak Bayar Pajak Galian C
"Mereka beralasan miskomunikasi dan berjanji akan membayar. Namun ternyata setelah ditunggu-tunggu sampai sekarang tak ada realisasinya sama sekali," katanya.
Baca Juga:
Budi menambahkan, pihaknya sebelumnya juga sudah mengancam akan menyeret kasus itu ke jalur hukum dengan mengirim surat kepada Kejaksaan Negeri Sampit dan Polres Kotim. Namun, ancaman itu tidak membuat perusahaan tersebut bergeming.
Budi menegaskan, pihaknya sudah melayangkan surat peringatan sebanyak dua kali kepada sejumlah perusahaan yang menolak memenuhi kewajibannya tersebut, namun, belum ada tanggapan. Surat ketiga sedang disiapkan dan jika masih tak ada tanggapan sampai surat peringatan keempat, pihaknya akan menurunkan tim penyidik.
"Jika sampai surat peringatan keempat masih tidak digubris juga, maka tim penyidik yang akan turun dan jelas akan ada sanksi secara hukum," tandasnya.
SAMPIT – Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) menargetkan bisa meningkatkan
BERITA TERKAIT
- PPPK 2024 Bakal Mendapat TPP, Seragam sama dengan PNS
- PPPK Paruh Waktu Naik Status juga Berdasar Penilaian Kinerja
- Mahasiswa Merusuh saat May Day, Buruh Demak Dukung Polisi Bertindak
- Bandara SMB II Ingatkan Jemaah Calon Haji Tidak Membawa Benda Tajam
- 363 Calon Haji dari OKU Timur Terbang ke Tanah Suci
- Ratusan Rutilahu di Bandung Bakal Direnovasi, Pemprov Jabar Tanggung Biaya Kontrakan