Pesawat Tanpa Awak AS Bunuh 15 Warga Pakistan
Senin, 04 Juni 2012 – 16:50 WIB

Pesawat Tanpa Awak AS Bunuh 15 Warga Pakistan
Data yang dihimpun AFP menyebut 2009 lalu sekitar 45 serangan misil Amerika dilancarkan ke kawasan perbatasan yang dikuasai masayarakat adat setempat. Kemudian tahun 2010, 101 serangan dan 64 serangan pada 2011.
Baca Juga:
The New America Foundation menyebut serangan pesawat nir awak di Pakistan ditaksir telah menewaskan 1715 hingga 2,680 orang di Pakistan selama delapan tahun terakhir.(zul/jpnn)
MIRANSHAH - Aksi pesawat tempur tanpa awak milik AS kembali menewaskan warga Pakistan. Senin (4/6) 15 warga dikabarkan tewas dalam sebuah serangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza