Politisi PDIP Sebut Erick Thohir Mampu Jadi Pemimpin Indonesia Selanjutnya
Selasa, 29 November 2022 – 15:45 WIB

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir. Foto: Ricardo/JPNN.com
Oleh karena itu, Maruarar menilai Eks Presiden Inter Milan tersebut berkompeten menjadi pemimpin Indonesia ke depan.
"Pak Erick Thohir kerjanya bagus, berintegritas bahkan kerjanya mencapai target ketika di saat sulit. Itu yang luar biasa, karena itu beliau mampu untuk menjadi pemimpin Indonesia selanjutnya," pungkasnya. (flo/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Erick Thohir seperti diketahui banyak melakukan transformasi di tubuh Kementerian BUMN. Mulai dari holdingisasi hingga pembersihan oknum-oknum koruptor.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Srikandi BUMN Ajak Seluruh Perempuan di Indonesia Berani Tampil & Jadi Agen Perubahan
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kucing Timah
- Memahami Gagasan Presiden Prabowo Tentang Mengurangi Ketergantungan dengan Negara Lain
- PNM Mekaar Buka Peluang Akses Pembiayaan Bagi Banyak Keluarga di Berbagai Daerah
- Ole Romeny Kembali Jadi Starter di Oxford United, Erick Thohir Mengaku Senang