PSSI Minta Pengunduran Jadwal
Senin, 08 Agustus 2011 – 05:15 WIB

Timnas Indonesia. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos
Apa yang disampaikan Tri Goestoro itu diamini oleh koordinator timnas Bob Hippy. Menurut dia, pengunduran jadwal pertandingan bisa membawa keuntungan tersendiri bagi skuad Garuda jika dikabulkan FIFA.
"Untuk rencana berangkat lebih awal ke Jordania, selain beruji coba itu juga dilakukan untuk penyesuaian cuaca di Timur Tengah. Jadi saat melawan Iran pemain sudah tidak perlu lagi beradaptasi," jelas Bob Hippy. (ali/ko)
JAKARTA - Jadwal pertandingan timnas Indonesia di putaran III babak kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Asia memang kurang bersahabat. Laga pertama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Persib Juara Liga 1, Gustavo Franca Curhat
- Wahai Bobotoh, KDM Menyiapkan Pesta Persib Juara Liga 1, Diawali Konvoi dari Gedung Sate
- Juara Liga 1, Persib, Pemain, dan Pelatih Masuk Buku Sejarah, Simak di Sini
- Ternyata Persib Bandung Belum Mematahkan Rekor Bali United
- Rekor Spesial Bojan Hodak Seusai Membawa Persib Juara Liga 1 2024/25
- Bobotoh Diminta Tertib Saat Merayakan Persib Juara Liga 1