PT KA Rugi Rp 20 Miliar

Akibat 17 Gerbong Terbakar

PT KA Rugi Rp 20 Miliar
PT KA Rugi Rp 20 Miliar
Terpisah Kepala Humas PT Kereta Api, Sugeng Priyono mengatakan bahwa kereta-kereta yang terbakar itu sebagian besar tidak dapat digunakan kembali. Dia mengklaim, potensi kerugian materiil yang diakibatkan kebakaran itu bisa mencapai Rp 20 miliar. "Kereta selesai dicuci sekitar pukul 23.00 WIB dan terbakar sekitar pukul 01.45 WIB," jelasnya. (sof/wir)


JAKARTA - Tujuh belas unit gerbong kereta api kelas ekonomi yang sedang terparkir di Stasiun Rangkasbitung, Banten, dilalap api pada Senin (11/10)


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News