Publik Tunggu Janji Presiden, Mengganti Kapolri Bulan Depan
Rabu, 24 Juli 2013 – 05:39 WIB

Publik Tunggu Janji Presiden, Mengganti Kapolri Bulan Depan
Namun Priyo kontan membantah saat disebut mengistimewakan Sutarman ketimbang calon yang lain. Ia mengatakan semuanya sebenarnya sama-sama potensial. ”Yang lain juga potensial kok,” elaknya.
Dia pun meminta semua pihak menunggu keputusan Presiden SBY karena proses pemilihan dan penilaian sedang berlangsung. ”Yang jelas, kalau nama yang dikirimkan ke DPR memang kredibel, kami yakin proses (fit and proper test) di DPR berjalan lancar dan mulus,” beber Priyo. (ind)
JAKARTA – Pernyataan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono melalui juru bicaranya Julian Aldrin Pasha beberapa bulan lalu yang hendak mengganti
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Epson Apresiasi Langkah Polri Bongkar Tempat Produksi Tinta Palsu, Pelaku Minta Maaf
- 4 Persen ASN Tak Naik Transportasi Umum, Pramono: Dibina Serius atau Dibinasakan
- Kereta Api Harina Hantam Truk Bermuatan Kedelai di Semarang, 1 Tewas
- Pramono Wajibkan ASN Naik Transportasi Umum Setiap Rabu, Tingkat Kepatuhan 96 Persen
- Ketua Buzzer Ditahan Kejagung dalam Kasus Perintangan Penanganan Perkara
- Ada Kabar Gembira Dari Herman Deru untuk ASN PPPK Sumsel, Simak