Renovasi Hotel Inna Putri Bali Telan Rp 480 M
Kondisi Sangat Mengkhawatirkan
Selasa, 03 Januari 2012 – 08:38 WIB

Renovasi Hotel Inna Putri Bali Telan Rp 480 M
Menurut Dahlan, Hotel Inna Putri Bali sudah waktunya untuk direnovasi. Kondisi saat ini sudah jelek dan mau roboh. Jika dibandingkan hotel di Nusa Dua lainnya sangat tidak layak. Padahal zaman dahulu, hotel ini merupakan yang terbaik di kelasnya. "Nantinya akan menjadi resort bintang lima yang istimewa," papar mantan direktur utama PLN tersebut.
Baca Juga:
Mantan CEO Jawa Pos tersebut melanjutkan, PT HIN akan mengagendakan renovasi 12 hotel BUMN dalam waktu 2 tahun. Anggaran yang dikeluarkan untuk merenovasi hotel tersebut ditaksir mencapai Rp 500 miliar hingga Rp 1 triliun. Untuk memperbaiki kinerja PT HIN, Dahlan telah menunjuk Intansari Abdams Katopo sebagai direktur utama yang selama ini kosong. (cdl)
JAKARTA - Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) telah meminta PT Hotel Indonesia Nataur (HIN) untuk segera merenovasi Hotel Inna Putri Bali
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Krakatau Steel Mencatatkan Pendapatan Rp 15,42 Triliun Pada 2024
- Lewat New BIONS, BNI Bidik Investor Muda Kelola Investasi
- Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Rabu 7 Mei 2025 Naik Lagi, Berikut Daftarnya
- Kini Indonesia Punya Mobil Listrik Merek Nasional, Begini Penampilannya
- Bea Cukai Tingkatkan Pengawasan di Sektor Kepabeanan Lewat Kolaborasi Lintas Instansi
- Waka MPR Eddy Soeparno Optimistis MBG hingga Kopdes Merah Putih Bikin Ekonomi Tumbuh