Reza Indragiri: Belum Tentu Teddy Minahasa Bertransaksi Narkoba, Bisa Jadi Doddy
Rabu, 08 Maret 2023 – 19:12 WIB

Irjen Pol Teddy Minahasa (tengah) berjalan menuju ruang tahanan. ANTARA FOTO/Reno Esnir/foc. (ANTARA FOTO/RENO ESNIR)
Reza menegaskan bahwa kemungkinan-kemungkinan tersebut sangat bisa terjadi mengingat belum betul-betul tahu siapa sebenarnya yang melakukan transaksi narkoba.
"Hal tersebut baru hanya bisa kita ketahui dan simpulkan jika hakim sudah ketok palu putusan," ujarnya.
Sebelumnya, dalam sidang yang digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Barat pada Kamis (23/2), terungkap bahwa Teddy telah memerintahkan AKBP Doddy Prawiranegara untuk memusnahkan sabu-sabu. Namun, narkoba itu tidak dimusnahkan dan dijual oleh Doddy. (esy/jpnn)
Reza Indragir menyebutkan bahwa belum Tentu Teddy Minahasa yang bertransaksi narkoba, tetapi bisa jadi Doddy Prawiranegara
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Konon Perceraian Memicu Fachri Albar Kembali Mengonsumsi Narkoba
- Terungkap, Fachri Albar dan Renata Kusmanto Sudah Bercerai Sejak Februari 2025
- Fachri Albar Lagi-Lagi Terjerat Kasus Narkoba, Polisi Ungkap Alasannya
- Fachri Albar Ditahan Terkait Dugaan Kasus Narkoba
- Polisi Sebut Fachri Albar Ditangkap Sendirian di Rumahnya
- Artis Berinisial FA Ditangkap Polisi Terkait Narkoba