RI Ajukan 11 Poin ke Pemerintah PNG
Sabtu, 15 Juni 2013 – 03:19 WIB

RI Ajukan 11 Poin ke Pemerintah PNG
MERAUKE - Sejumlah persoalan Indonesia-PNG di perbatasan memang terus dicari jalan keluar atau solusinya.
Dalam rapat Koordinasi Border Liasion Officer Meeting antara Pemerintah Indonesia dalam hal ini diwakili Delegasi Pemerintah Kabupaten Merauke dan Pemerintah PNG yang diwakili Delegasi Western Provinci, menghasilkan sejumlah point dari masing-masing delegasi untuk ditindaklanjuti pada pembicaraan BLM yang akan digelar di Medan 8-9 Juli 2013.
Baca Juga:
Kepala Badan Pengelolaan Perbatasan Kabupaten Merauke Albertus Muyak, SE, M.Si, kepada wartawan kemarin mengungkapkan dari pertemuan tersebut, Pemerintah Indonesia mengajukan 11 point kepada Pemerintah PNG sedangkan pemerintah PNG menyampaikan 10 point kepada Pemerintah Indonesia.
‘’Ini menyangkut masalah yang ada di perbatasan di bagian Selatan Papua, mulai dari Boven Digoel sampai Merauke,’’ katanya.
MERAUKE - Sejumlah persoalan Indonesia-PNG di perbatasan memang terus dicari jalan keluar atau solusinya. Dalam rapat Koordinasi Border Liasion Officer
BERITA TERKAIT
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Sekjen PBB Tegaskan Serangan Israel Pelanggaran Terhadap Kedaulatan Suriah
- Uni Eropa Mendesak Israel Segera Cabut Blokade & Buka Akses Bantuan ke Gaza