Sabu-Sabu Diselundupkan di Pasta Gigi
Jumat, 28 April 2023 – 17:03 WIB

Pelaku ditangkap. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Adanya upaya penyelundupan barang terlarang dalam Lapas Tulungagung ini, dia berharap seluruh jajaran lapas harus waspada dengan melakukan deteksi dini saat menjalankan tugas, khususnya memeriksa dan menggeledah semua orang dan barang yang akan masuk dalam lapas ini. (antara/jpnn)
GB terlihat cukup piawai dalam upayanya menyelundupkan sabu-sabu dimasukkan dalam wadah pasta gigi yang dikemas ulang secara rapi.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara
- Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Ekstasi di Bandara SSK II Pekanbaru, Ini Kronologinya
- Menyambi Jual Sabu-Sabu, Sapar Ditangkap di Musi Rawas
- Oknum Pegawai BNN Ditahan Jaksa terkait Narkoba
- Miras Masuk Lapas Bukittinggi, Puluhan Napi Keracunan, 1 Orang Tewas
- Nekat Menanam Ganja, Pria di Kampar Ditangkap Unit Reskrim Polsek Siak Hulu