SBY Dinilai Kesulitan Cari Calon Kapolri
Rabu, 29 September 2010 – 17:11 WIB

SBY Dinilai Kesulitan Cari Calon Kapolri
Kalau kelemahan internal Kepolisian ini bisa diperbaiki secara signifikan, pasti kepolisian akan membaik dan disenangi masyarakat. "Soal polisi agar menjadi sahabat masyarakat, tidak bisa hanya diupayakan melalui himbauan Kapolri atau presiden sekalipun. Masyarakat akan merespon positif kepolisian bila aparat kepolisian itu sendiri berbuat positif pula ke masyarakat. Kondisi kekinian kepolisian itu kan sangat kontradiktif karena terkesan lebih meliteristik ketimbang tentara," tegasnya.
Baca Juga:
Lebih lanjut dia menjelaskan sejumlah upaya DPR untuk meningkatkan anggaran bagi Polri misalnya melalui renumerasi dan pendapatan Negara bukan pajak di sektor kepolisian dapat dikembalikan ke kepolisian. "Tapi di sisi lain, DPR pun digugat masyarakat karena penambahan anggaran Kepolisian itu tidak berpengaruh terhadap kinerja dan performance aparatur kepolisian," tandasnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR dari Fraksi PAN, M. Taslim yakin Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) secara relatif mengalami kesulitan untuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- KPK Sita 14 Bidang Tanah Terkait Dugaan Korupsi Pengadaan Lahan Jalan Tol Trans-Sumatera
- Versi Kepala BGN, Masalah Keracunan Setelah Menyantap MBG Akibat Urusan Teknis
- Ini Cara Pertamina Mendorong Pekerja Menjadi Role Model Dekarbonisasi
- Ikadin Berikan Sejumlah Masukan ke Pemerintah & DPR Soal RUU KUHAP
- IADO Siap Dukung Kesuksesan Kejuaraan Dunia Sambo Usia Muda dan Junior 2025
- Budayakan K3, Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan Platinum dan 1 Emas di Ajang WISCA 2025