SBY Jamin Angkat Guru Bantu Jadi PNS

Deadline Menteri Terkait Tuntas 2009

SBY Jamin Angkat Guru Bantu Jadi PNS
Foto : Rumgapres

Pemberian penghargaan itu, kata SBY, dimaksudkan sebagai upaya memotivasi guru untuk selalu sadar dan berusaha meningkatkan mutu kemampuan profesionalnya sebagai sarana untuk meningkatkan mutu pendidikan lewat berbagai kegiatan serta kesempatan.

Selain menyerahkan penghargaan untuk Ibu Muslimah, diserahkan penghargaan Satyalancana Pembangunan di Bidang Pendidikan kepada Gubernur Sumatera Barat Gamawan Fauzi, Wakil Gubernur Bali Anak Agung Gede Ngurah Puspayoga, Bupati Wonogiri Begug Poernomo Sidi, Wali Kota Jogjakarta Herry Zudianto, Bupati Lamongan Masfuk, Bupati Murung Raya Willy Midel Yoseph, Bupati Hulu Sungai Tengah Saiful Rasyid, Bupati Minahasa Selatan Ramoy Markus Luntungan, Bupati Gowa Ichsan Yasin Limpo, serta Bupati Sumbawa Barat Zulkifli Muhadli. Satyalancana Pendidikan juga disematkan kepada delapan guru, tiga kepala sekolah, dan dua pengawas sekolah yang berprestasi serta berdedikasi luar biasa dalam melaksanakan tugas profesionalnya. (zul/tom/kim)

JAKARTA – Menjelang Pemilu 2009, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono semakin rajin mengucapkan janji yang menyenangkan hati rakyat. Sehari setelah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News