Selama UN, PLN Jamin Listrik Tak Padam
Selasa, 16 April 2013 – 09:46 WIB

Selama UN, PLN Jamin Listrik Tak Padam
"Kaitan dengan eksternal, pemkot sudah koordinasi dengan Polres dan PLN. Pada saat UN berlangsung, semua agar ikut menjaga dan mensukseskannya," ungkapnya.
Dijelaskan koordinasi yang dilakukan dengan PLN, kaitannya dengan listrik. Diharapkan agar PLN tidak melakukan pemadaman bergilir pada saat jam ujian. Sedangkan dengan Polres, koordinasi mengenai kebisingan dan kemacetan pada titik-titik yang dekat dengan sekolah.
"Kami juga upayakan supaya saat UN berlangsung tidak ada kegiatan yang mencolok pada yang bisa ganggu pelaksanaannya. Termasuk saat saya melakukan monitoring dan masuk ke sekolah, tidak mendekati ruang kelas. Itu sengaja dilakukan, untuk menjaga konsentrasi siswa, agar tidak terganggu," paparnya. (adi)
MULAI Senin (15/4) hingga Kamis (18/4) siswa-siswi SMA/MA/SMK berjuang mati-matian dalam Ujian Nasional (UN). Guna mendukung kelancarannya, PLN Rayon
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ribuan Honorer Belum Dilantik jadi PPPK 2024 Gegara Ada 17 Bermasalah
- Berikut Identitas 11 Korban Tewas Truk Tabrak Minibus di Purworejo
- Gunung Semeru Erupsi Lagi dengan Tinggi Letusan 1.000 Meter di Atas Puncak
- Jaksa Tuntut 4 Terdakwa Kurir Sabu-Sabu 40 Kg dengan Hukuman Mati
- Rudy Mas’ud Lantik 1.346 CPNS & PPPK, Ini Pesannya untuk ASN Baru
- Nelayan Terseret Arus Laut di Pesisir Barat Ditemukan Meninggal Dunia