Si Cantik Mulai Bersolo Karier
Kamis, 28 Juli 2016 – 06:34 WIB

Minzy. Foto: Allkpop
Penyanyi Minzy akan memulai bersolo karier setelah meninggalkan 2NE1. Minzy akan mengadakan fanmeet solo di akhir Juli atau awal Agustus. Music Works saat ini sedang mengadakan pertemuan untuk membahas lokasi dan rincian lainnya tentang acara tersebut. Minzy meninggalkan 2NE1 dan YG Entertainment pada Mei lalu dan telah bergabung dengan Music Works, yang juga rumah solois Baek Ji Young.
" Minzy akan menunjukkan bakatnya dalam penulisan lagu dan composing melalui kegiatan solo," kata Music Works, seperti dilansir laman Soompi.
Baca Juga:
Minzy saat ini sedang mempersiapkan diri untuk kembali di pertengahan 2016. Dia sedang dalam proses menerima berbagai lagu dan memilih mana lagu yang terbaik untuknya.(fny/jpnn)
Penyanyi Minzy akan memulai bersolo karier setelah meninggalkan 2NE1. Minzy akan mengadakan fanmeet solo di akhir Juli atau awal Agustus. Music Works
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudah Ditetapkan Sebagai Tersangka, Jonathan Frizzy Tak Ditahan, Kenapa?
- Kementerian Hukum Digugat Terkait SK PARFI Kubu Ki Kusumo
- Jonathan Frizzy Tidak Ditahan, Polisi Beri Penjelasan
- Lisa Mariana Gugat Perdata Ridwan Kamil ke Pengadilan Negeri Bandung
- Tenxi, Naykilla, Jemsii, Hingga Njan Terlibat Album 'Honey’ Sweet Compilation
- Sungkeman Menjelang Pernikahan, Luna Maya Sampaikan Ini Kepada Sang Ibunda