Simak! Permintaan Khusus Wakil Ketua MPR Hidayat Kepada Karang Taruna Depok

Simak! Permintaan Khusus Wakil Ketua MPR Hidayat Kepada Karang Taruna Depok
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid saat Sosialisasi Empat Pilar MPR di kalangan pemuda yang tergabung dalam Karang Taruna Kota Depok yang berlangsung di Ruang Teratai Gedung Pertemuan Kota Depok, Sabtu (16/2). Foto: Humas MPR

Tetapi, sikap seperti itu kata Hidayat tidak muncul. Sebaliknya, para ulama setuju, mereka mau menerima usulan AA. Maramis, dan menghapus tujuh kata dalam piagam Jakarta, sehingga bunyinya menjadi Ketuhanan Yang Maha Esa. Itu dilakukan, semata mata agar negara Indonesia yang lahir pada 17 Agustus bisa dipertahankan.(adv/jpnn)


Menurut Hidayat Nur Wahid, pada era informasi dan keterbukaan seperti sekarang ini sangat mudah mencari dan mempelajari nalai-nilai yang ada di dalam Pancasila.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News