Siswa Bidikmisi Dibebaskan Biaya Pendaftaran SBMPTN

Siswa Bidikmisi Dibebaskan Biaya Pendaftaran SBMPTN
Ilustrasi
Cara mendapatkan PIN Bidikmisi sendiri sudah ditetapkan oleh Dirjen Dikti. Siswa tidak mampu yang berasal dari keluarga miskin bisa mendaftarkan diri ke Ditjen Dikti untuk mendapatkan PIN khusus program Bidikmisi.

"Siswa kurang mampu mendaftar ke Dikti dan akan dicek apakah mereka dari keluarga miskin atau bukan. Setelah itu baru diberi PIN Bidikmisi," tambah Akhmaloka.(Fat/jpnn)

JAKARTA - Panitia Pusat seleksi penerimaan masuk perguruan tinggi negeri (PTN) jalur SBMPTN memberi perlakuan khusus bagi siswa program Bidikmisi.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News