Solar Tumpah di Balikpapan, Siapa yang Bertanggung Jawab?

Solar Tumpah di Balikpapan, Siapa yang Bertanggung Jawab?
Penyedotan tumpahan minyak di Teluk Balikpapan. Foto: Humas

Dari hasil penyelidikan tumpahan itu berasal dari pipa milik Pertamina yang salurkan minyak mentah atau crude oil dari terminal Lawe-Lawe ke kilang RU V Balikpapan.

Pipa tersebut diketahui berada di bawah laut dengan kedalaman sekitar 26 meter. Pipa itu mengalami patah dan bergeser hingga 100 meter dari posisi semula. Hal itu diketahui setelah Pertamina melakukan pemeriksaan dengan melakukan penyelaman dan site scan sonar.(mg1/jpnn)


Polisi sampai saat ini masih bekerja untuk mencari tahu siapa yang bertanggung jawab atas tumpahnya solar itu.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News