Sosialisasikan Teknis Evakuasi
Sabtu, 27 November 2010 – 07:41 WIB

Sosialisasikan Teknis Evakuasi
Selain menyampaikan teknis evakuasi, tim juga mulai memberikan pemahaman pada masyarakat tentang pentingnya langkah antisipasi. Tujuannya agar mereka tanggap pada bencana. Sementara itu, pendataan pada ternak yang dimiliki warga juga mulai dilakukan. Hanya saja sampai siang kemarin, jumlah pastinya belum diketahui. "Sudah dilakukan di setiap desa, tapi belum dijumlahkan. Hari ini kami targetkan datanya sudah pasti," tambah Kapolres.
Baca Juga:
Camat Sukapura Hudan Syarifuddin juga melakukan hal serupa pada Kamis (25/11) lalu. Sekitar pukul 13.00 WIB, ia memanggil 12 Kades se-Kecamatan Sukapura ke kantor kecamatan. Dalam pertemuan yang berlangsung selama satu setengah jam itu, ia juga menyosialisasikan teknis evakuasi. (qb/yud)
PROBOLINGGO -- Tim penanggulangan bencana Kabupaten Probolinggo terus melakukan langkah antisipasi menghadapi kemungkinan letusan Gunung Bromo. Kemarin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pesan Penting Pak Mutiq untuk Peserta Tes PPPK Tahap 2, Jangan Disepelekan
- Juwita Jadi Korban Begal Sadis di Bandung, Begini Kronologinya
- 532 PPPK dan 43 CPNS Resmi Dilantik, Wali Kota Farhan Sampaikan Pesan Khusus
- Tes PPPK Tahap 2 Malinau Lancar, 9 Peserta tak Hadir Pada Hari Pertama
- Seleksi PPPK Tahap 2 Nunukan Siap Digelar, Jadwal & Lokasi Sudah Disiapkan
- Penemuan Mayat Dalam Kamar Kos di Cianjur, Ada Luka yang Bikin Curiga