Sri Bintang: KPK Telah Mati
Senin, 03 Mei 2010 – 16:04 WIB
Sri Bintang: KPK Telah Mati
Dalam selebaran yang dibagi-bagikan kepada wartawan dan polisi, atas nama Gerakan Rakyat Membela (Geram) NKRI diwakili oleh La Ode Sabri dan Djoko Poerwanto, ada pula Hatta Taliban dari Petisi 28, dan aktivis Gerakan Indonesia Bersih (GIB).
Baca Juga:
“KPK mempunyai kewenangan luar biasa. Tapi, sekarang KPK tidak menggunakan kewenangan luar biasa itu untuk menuntaskan kejahatan Bank Century. Kita tahu, Sri Mulyani dan Boediono diperiksa di kantor masing-masing. Sri Mulyani diperiksa di kantor Kementerian Keuangan, sedangkan Boediono diperiksa di istana. Kenapa KPK tidak menggunakan kewenangannya yang luar biasa, seperti diterapkan kepada pejabat-pejabat biasa atau masyarakat biasa. KPK menjadi banci ketika berhadapan dengan kekuasaan. Ada apa dengan KPK ini,” kata Sri Bintang.
Koruptor kelas teri, lanjut Sri Bintang, dengan cepat diperiksa oleh KPK, namun koruptor kelas kakap tidak diperiksa dengan gagah berani. "Kalau rezim SBY tidak berani, maka kami yang akan memaksa pemeriksaan kasus ini disejajarkan dengan koruptor kelas teri," pungkasnya.(gus/jpnn)
JAKARTA– Perlakuan khusus tim penyelidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat memeriksa Menkeu Sri Mulyani Indrawati dan Wapres Boediono
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasan Nasbi Mengaku Hubungannya dengan Presiden Prabowo, Mensesneg, dan Teddy Sangat Baik
- Usulan Kubu Tom Lembong, Hadirkan Moeldoko dan Eks Mendag di Persidangan!
- HNW Dukung Rencana Prabowo Ingin Biaya Haji Indonesia Lebih Murah Dari Malaysia
- KSST Klaim KPK Naikkan Status Hukum Dugaan Korupsi Lelang Saham PT GBU
- Siswa SMA 5 Bandung Tewas Dalam Kecelakaan Beruntun, Polisi Periksa Pengemudi Nissan
- Prabowo-Bill Gates Akan Bertemu, Irwan Demokrat Singgung Efek Bola Salju Program MBG