Stoner Bawa Pulang BMW Seri Terbaru
Senin, 06 Oktober 2008 – 12:39 WIB

Stoner Bawa Pulang BMW Seri Terbaru
BMW yang dibawa pulang Stoner kemarin sejatinya yang kedua tahun ini. Sebelumnya, dia mendapatkan BMW Z4 Roadster setelah menjadi yang tercepat pada sesi latihan resmi di Sirkuit Jerez (Spanyol) 17 Februari lalu, sebelum MotoGP musim 2008 bergulir. Kala itu, Rossi juga menguntit di urutan kedua. Sesi latihan itu dikenal juga dengan sebutan grand prix zero. (ady/ang)
Baca Juga:
DALAM urusan kecepatan dan konsistensi saat lomba, Valentino Rossi adalah yang terbaik. Dia telah mengamankan gelar juara MotoGP 2008. Namun, dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 2 Tim Milik Kepolisian RI Digdaya di Final Four Proliga 2025, Sritex Arena Jadi Saksi
- Bawa Popsivo Polwan Tembus Final Proliga 2025, Yolla Yuliana Masuk Buku Sejarah
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Aksi Impresif Hantarkan Andy Prayoga Raih Juara Men Elite di Ternadi Bike Park
- SDN Kalisari 01 Akhirnya Sukses Raih Gelar Juara MilkLife Soccer Challenge Jakarta