Survei MSI: Elektabilitas Tuty Hamid-Richard di Pilkada Banggai Laut Tertinggi
Jumat, 04 Desember 2020 – 21:42 WIB

Pasangan calon bupati dan wakil bupati Banggai Laut Tuty Hamid-Richard Manuas. Foto timses Tuty-Richard
Survei menggunakan metode Multistage Random Sampling atau sampel acak bertingkat, dengan margin of error sekitar 4,8 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen.
Survei dilakukan dengan wawancara tatap muka. Quality control melalui monitoring dan spotcheck 20 persen dari total sampel.(ast/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Temuan MSI, pasangan calon bupati dan wakil bupati Tuty Hamid dengan Richard Manuas untuk sementara unggul di antara tiga kandidat lain pada Pilkada Banggai Laut.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Paslon Cecep - Asep Memenangi PSU Pilkada Kabupaten Tasikmalaya
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- 9 Daerah Siap Gelar PSU Pilkada, Ini Pesan dan Harapan Wamendagri Ribka
- Ada Kabar Pilkada Banggai Bakal Rusuh, Masyarakat Diimbau Jangan Termakan Isu
- Begini Klarifikasi Lucky Hakim Setelah Heboh Pelesiran ke Jepang