Tim Verifikasi Honorer Cek Data di Daerah
Selasa, 13 Juli 2010 – 22:52 WIB

Tim Verifikasi Honorer Cek Data di Daerah
"Sembari menunggu PP tentang pengangkatan tenaga honorer untuk dua kategori tersebut, tim akan melakukan sosialisasi agar baik pusat dan daerah bisa mengisi data dengan benar," tutur Indratno.
Tim sosialisasi yang akan turun itu terdiri dari personil BPKP, BKN, Kementerian Kesehatan, Kementerian Diknas, Kementerian Pertanian, serta Kementerian Dagri.
Pada kesempatan itu Indratno juga mengatakan, pemerintah untuk tahun ini hanya akan menyelesaikan tenaga honorer yang dibiayai APBN/APBD dan non APBN/APBD. Khusus penyelesaian honorer APBN/APBD, Menneg PAN&RB EE Mangindaan dalam SE No 05 Tahun 2010 sudah meminta agar pejabat pembina kepegawaian melakukan pendataan sesuai persyaratan berdasarkan formulir yang telah diisi oleh tenaga honorer.
Menurut Indratno, BKN kini tengah menyiapkan aplikasi untuk perekaman data tenaga honorer. Bagi tenaga honorer yang ingin mendapatkan aplikasi dan formulir pendataan, lanjutnya, dapat diunduh di laman www.bkn.go.id atau menghubungi BKN sesuai kantor regional BKN di wilayah kerjanya.
JAKARTA - Tim verifikasi dan validasi tenaga honorer dijadwalkan turun ke lapangan per 22 Juli mendatang. Kunjungan tim yang berlangsung sampai 31
BERITA TERKAIT
- IADO Siap Dukung Kesuksesan Kejuaraan Dunia Sambo Usia Muda dan Junior 2025
- Budayakan K3, Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan Platinum dan 1 Emas di Ajang WISCA 2025
- Setuju RUU Perampasan Aset, Ketum PNKT: Persulit Koruptor Sembunyikan Harta
- Sosok Almarhum Gus Alam, Kader Muda PKB Penggerak Kiai di Jateng
- Soal Menteri Salah Bicara, Prabowo: Natalius Pigai, Maklumlah
- Sosialisasi MBG di Tulungagung, Legislator Ajak Masyarakat Wujudkan Indonesia Emas