Tumbang Kawal Pemilu, 3 Polisi Diistirahatkan

Tumbang Kawal Pemilu, 3 Polisi Diistirahatkan
Penghitungan suara di TPS. Foto : JPG/Pojokpitu

Di Kota Bekasi setidaknya terdapat 13 titik penyimpanan logistik. Di mana 12 diantaranya digunakan sebagai tempat untuk rekapitulasi suara seperti yang terlihat di Kecamatan Bekasi Timur.

Setiap titik diterangkannya terdapat 20 hingga 30 personil kepolisian ditambah dengan 10 prajurit TNI, Satpol PP 10 orang serta linmas lima hingga 10 orang.

Untuk mengantisipasi kemungkinan yang tidak diinginkan di titik-titik tersebut juga disiagakan pemadam kebakaran.

“Lalu kami antisipasi juga peristiwa yang di Sumbar, kebakaran. Kami sudah lengkapi Apar, kami tambah lagi setiap titik ada pemadam dengan berbagai SOP,” imbuhnya.

Indarto menjelaskan sejak pemungutan suara hingga perhitungan di Kota Bekasi berlangsung aman dan kondusif.(sur/rbs)


Kondisi kesehatan ketiga personel kepolisian tersebut menurun usai jalani proses pemeriksaan.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News