Van Bronckhorst Batal Datang
Jumat, 18 Maret 2011 – 16:43 WIB

Van Bronckhorst Batal Datang
"Semua pihak pasti kecewa. Cuma, keputusannya seperti itu. Saya tahunya karena ada masalah teknis dari panitia. Itu saja alasannya, tidak ada penyebab yang lain," terang Ivana Lie, Staf Ahli bidang Olahraga Kemenpora.
Hanya, dia membenarkan informasi bahwa pembatalan tersebut sifatnya hanya sementara, alias diundur sampai kegiatan OC bisa diprogram kembali. "Cuma sementara. Kami berharap ini masih bisa dilaksanakan, untuk perkembangan olahraga di tanah air. Kan bagus juga," tandasnya. (aam/ito/jpnn)
JAKARTA - Rencana kedatangan pemain timnas Belanda Giovanni Van Bronckhorst ke Indonesia, ternyata hanya menjadi isapan jempol belaka. Penyebabnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bos Besar Ducati Khawatir Menjelang MotoGP Prancis
- Indonesia Open 2025 Hadir dengan Nuansa Baru, Apa Itu?
- Jalan Terjal Persib Menuju Kampiun Liga 1, Marc Klok Bangga
- PSG vs Arsenal: The Gunners Rusak Momen Ultah Luis Enrque?
- NBA Playoffs: Tembakan 3 Poin di Sisa Waktu 1,1 Detik Bawa Pacers Memukul Cavaliers
- Inter Milan ke Final Liga Champions, Kisah 15 Tahun Silam Kembali Ditulis?