Viral Berkat Karakter Mas Bian, Refal Hady: Dijalani Saja
Minggu, 08 Mei 2022 – 22:35 WIB

Aktor Refal Hady. Foto: Firda Junita/JPNN.com
"Kalau misalnya dikasih tanggung jawab, dijalani saja," paparnya.
Diketahui, Refal Hady menjadi perbincangan publik berkat perannya sebagai Mas Bian.
Tingkah Mas Bian yang kerap ketus dalam serial Wedding Agreement dinilai kocak, sehingga membuat orang gemas. (mcr31/jpnn)
Refal Hady mengaku tak terbebani dengan karakter Mas Bian yang membuat namanya menjadi perbincangan publik.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Cerita Karakternya di Film Tabayyun, Titi Kamal: Semakin Mendalami, Aku Makin Sedih
- Film Rohtrip Hadirkan Nuansa Horor-Komedi dari Yogyakarta ke Jakarta
- Pengin Bikin Film dan Jadi Sutradara, Reza Arap Berharap Ada yang Lirik
- FILM. Memperkenalkan Diri Lewat Asa
- Bintangi Film Anak Medan: Cocok Ko Rasa, Ajil Ditto Dan Maell Lee Bagikan Cerita Ini
- Mengenang Titiek Puspa, Rano Karno Sebut Pernah Main Film Bareng