Virus dari Saudi Bikin AS Waswas
Minggu, 09 September 2018 – 16:21 WIB

Ilustrasi. Foto: Pixabay
Dugaan adanya penumpang yang terserang MERS memang sempat muncul. Sebab, virus yang konon berasal dari unta tersebut merebak pada musim haji 2014.
Virus dari Saudi itu pun menyebar di AS. Gejala awalnya sama dengan flu biasa. Saat itu sekitar 450 orang meninggal dunia karena MERS. (sha/c11/hep)
Selama dua hari berturut-turut, lebih dari seratus penumpang mengeluh sakit dalam penerbangan menuju Amerika Serikat. Mereka baru saja kembali dari Timur Tengah
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Respons Kritik AS soal QRIS, Waka MPR Eddy Soeparno: Terbukti Membantu Pelaku UMKM
- 'Indonesia First’ demi RI yang Berdikari di Tengah Gejolak Dunia
- Inilah Dampak Perang Dagang Tarif Resiprokal AS vs China Bagi Indonesia
- Bea Cukai Dukung Ekspor Perdana 273 Kg Teripang Susu Putih Asal Minahasa Utara ke AS
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025