Waspadi NII, Warga Diminta Amalkan Al Quran
Kamis, 19 Mei 2011 – 14:15 WIB

Waspadi NII, Warga Diminta Amalkan Al Quran
Menurut Hesegem, teroris atau NII muncul karena adanya sebagian orang yang salah mengerti AlQuran. "Teroris atau NII itu ada karena mereka salah baca, jadi salah pengertian pada kitab suci AlQuran. Jadi Alquran bukan hanya di baca tetapi dihayati dan di laksanakan serta diamalkan untuk hidup damai penuh cinta kasih di muka bumi ini," paparnya. (nat/awa/jpnn)
JAYAPURA - Wakil Gubernur Papua, Alex Hesegem meminta masyarakat Papua untuk mewaspadai ajaran dan aktivitas Negara Islam Indonesia (NII). Permintaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polres Banyuasin Buka Layanan Hotline Laporan Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Catat Nomornya
- 476 Karyawan Terbaik IWIP Menerima Penghargaan di Momen Hari Buruh
- Rote Hospiltality Academy Hadirkan Pendidikan Pariwisata Gratis di NTT
- 5.746 Jemaah Haji Asal Jawa Barat Berangkat via 2 Embarkasi
- 3 Wanita Ditangkap terkait Narkoba, Ada yang Simpan Sabu-Sabu Dalam Kemaluan, Alamak
- Truk Tabrak Minibus dan Rumah di Purworejo, 11 Meninggal