Windy Idol Mengaku Punya Bisnis Bareng dengan Sekretaris MA Hasbi Hasan
Senin, 29 Mei 2023 – 17:59 WIB

Wiraswasta Windy Yunita Ghemary atau Windy Idol setelah menjalani saksi kasus dugaan suap pengurusan perkara di Mahkamah Agung (MA) yang melibatkan Sekretaris MA Hasbi Hasan di KPK, Senin (29/5). Foto: Source for JPNN
"Enggak ada penghasilan, Athena Jaya itu tidak besar-besar banget," kata dia.
Seperti diketahui, KPK menetapkan Sekretaris MA Hasbi Hasan serta eks Komisaris PT Wika Beton Dadan Tri Yudianto sebagai tersangka baru atas kasus suap pengurusan perkara di MA. (Tan/JPNN)
Windy Idol mengaku mengenal Sekretaris Mahkamah Agung (MA) Hasbi Hasan dan pernah memiliki bisnis bersama.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Demokrat Laporkan Ketua Pengadilan Tinggi Sulut ke MA dan Kejagung, Ada Apa?
- Usut Kasus Dugaan Korupsi di Dinas PU Mempawah, KPK Sudah Tetapkan 3 Tersangka
- Ray Rangkuti Kritik Kinerja KPK, Kasus Hasto Dikejar, Tetapi Bobby Diundang Koordinasi
- KPK Periksa 3 Saksi Lagi untuk Kasus Cuci Uang Andhi Pramono
- Usut Korupsi Tol Trans-Sumatera, KPK Periksa Petinggi PT Indonesia Infrastructure Finance
- KPK Periksa 2 Anggota DPR Terkait Dugaan Tipikor Dana CSR Bank Indonesia