Yasonna Laoly Hadiri Pemeriksaan KPK
Rabu, 18 Desember 2024 – 10:31 WIB

Mantan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Yasonna H Laoly memenuhi undangan pemeriksaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Rabu (18/12). Foto: Source for jpnn
Yasonna langsung masuk ruang pemeriksaan setelah tiba di Gedung KPK. Lembaga Antirasuah belum bisa memerinci informasi yang mau diulik dari politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) itu. (tan/jpnn)
Yasonna tampak mengenakan jaket cokelat dan kemeja putih saat tiba di Gedung KPK.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Komisi Kejaksaan Tegaskan Produk Jurnalistik Tidak Bisa Dijadikan Delik Hukum
- KPK Ingatkan Guru & Dosen: Gratifikasi Bukan Rezeki
- KPK Periksa Mantan Direktur LPEI Terkait Kasus Korupsi Fasilitas Kredit
- Polisi Gelar Pengamanan Humanis di May Day Pelabuhan Tanjung Priok
- Usut Kasus Dugaan Korupsi di Dinas PU Mempawah, KPK Sudah Tetapkan 3 Tersangka
- Ray Rangkuti Kritik Kinerja KPK, Kasus Hasto Dikejar, Tetapi Bobby Diundang Koordinasi