10 Fakta Kehidupan Seks Wanita Setelah Menopause

10 Fakta Kehidupan Seks Wanita Setelah Menopause
10 Fakta Kehidupan Seks Wanita Setelah Menopause

"Untuk kehidupan seks yang sehat dan nyaman setelah menopause, lubrikasi atau pelumas adalah kuncinya," kata Sari Locker, seorang pakar seks dan penulis buku The Complete Idiot's Guide to Amazing Sex.

Jika anda belum pernah menggunakan pelumas sebelumnya, jangan malu untuk mulai memakainya. Menurut Locker, terlalu banyak wanita yang merasa diintimidasi saat menggunakan pelumas karena mereka berpikir harus memakai metode yang kuno.

"Faktanya di kehidupan modern seperti sekarang, pelumas yang sensual dan berbasis air benar-benar bisa meningkatkan kehidupan seks selain membuatnya lebih nyaman. Misalnya Play More Lubricant bisa membuat wanita merasa memiliki cairan lubrikasi yang alami, licin, dan lembut," kata Locker lebih lanjut.

3. Cara pandang terhadap diri Anda berubah

Banyak perubahan yang terjadi selama menopause tidak hanya bersifat fisik, tapi juga menta. Menopause bisa mengubah cara pandang wanita tentang tubuh dan kehidupan seksual mereka serta harga dirinya. Untuk mengatasi itu, cobalah hal-hal kecil seperti bermain musik seksi untuk meningkatkan kepercayaan diri anda.

4. Masih berisiko terkena Penyakit Menular Seksual (PMS)

Banyak wanita menopause tidak sadar bahwa mereka masih berisiko terkena HIV atau penyakit menular seksual lainnya, sehingga mereka tidak sibuk menggunakan kondom karena tidak khawatir akan risiko hamil. Tapi hal itu justru menyebabkan meningkatnya insiden HIV pada kelompok usia di atas 50 tahun.

5. Harus berusaha sedikit lebih keras untuk mencapai orgasme

SAAT menginjak masa menopause, banyak wanita merasa bingung dengan rumor-rumor terkait dengan kehidupan seks mereka. Sebaiknya kenali dulu beberapa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News