5 Makanan yang Ampuh Cegah Penuaan Dini, Yuk Dicoba
Selasa, 21 September 2021 – 05:52 WIB

Ilustrasi makanan cokelat. Foto: Ist
4. Kacang-kacangan
Kacang-kacangan memiliki kandungan protein, serat, dan omega 3 yang tinggi, yang berkhasiat untuk menceha penuaan dini.
Pilihan kacang yang bisa kamu konsumsi di antaranya adalah kacang merah, kacang almond, kacang tanah, dan kacang mete.
5. Cokelat
Cokelat mengandung antioksidan yang tinggi yang bisa membuat kamu lebih awet muda.
Namun, sebaiknya konsumsi cokelat pahit yang rendah lemak, dibandingkan cokelat susu yang menganduk lemak dan kalori lebih tinggi.(genpi/jpnn)
Ada beberapa makanan yang bisa membantu mencegah penuaan dini seperti misalnya delima merah.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 4 Makanan Pemicu Retensi Air yang Harus Anda Ketahui
- 8 Makanan yang Sulit Dicerna Usus
- 3 Makanan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak
- Lindungi Kulit dari Sinar Matahari dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 7 Makanan Tinggi Kandungan Vitamin B12 yang Baik untuk Kesehatan
- 5 Makanan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Otak