Alamak, Dua Pekan Setelah Lebaran Pasangan Banyak yang Daftar Pengin Cerai

Alamak, Dua Pekan Setelah Lebaran Pasangan Banyak yang Daftar Pengin Cerai
Cerai. Ilustrasi Foto: pixabay

"Cerai sangat berdampak terhadap perkembangan anak, jadi pandangan mengenai nasib anak ke depannya diharapkan bisa membuat mereka mengurungukan niatnya untuk berpisah," ungkap pria berdarah Minang ini.

Data menyebutkan selama 2014 sebanyak lebih dari 1.800 pasangan bercerai. Sedangkan untuk tahun 2015 tercatat 1640 kasus, 2016 jumlahnya meningkat menjadi 1.910 kasus.

Memasuki pertengahan tahun 2017 ini sudah ada sedikitnya sembilan ribu lebih perceraian yang masuk ke PA Kelas Ib Batam.

"Turun-naik jumlahnya," sebut dia.(cr17)


Baru dua minggu usai Lebaran, Pengadilan Agama Kelas IB Batam kembali ramai didatangi pasangan yang hendak mengahiri biduk rumah tangga mereka.


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News