Amelie Mauresmo Gantung Raket

Amelie Mauresmo Gantung Raket
Foto : AP
Mauresmo memikirkan pengunduran dirinya sejak kekalahan melawan Alexandra Wozniak di babak kedua Amerika Serikat (AS) Terbuka tahun ini. Setelah kegagalan di turnamen itu, Mauresmo menarik diri dari dua pertandingan selanjutnya.

   

Mauresmo mengakui tak akan comeback suatu hari nanti, seperti yang telah dilakukan Kim Clijsters dan akan dilakukan oleh Justine Henin pada musim depan.

     

"Saya pernah memimpikan karir seperti ini, saya memimpikan menjadi juara grand slam. Saya mengangkat piala di setiap kota di dunia dan telah menjalani 10 tahun yang ajaib dan luar biasa," tutur Mauresmo sambil berlinang air mata. (ady)
Berita Selanjutnya:
Dikutuk Pensiun Lewat Cidera

PARIS - Dunia tenis wanita kembali kehilangan salah satu bintangnya. Mantan penghuni peringkat teratas WTA (Asosiasi Tenis Wanita) Amelie Mauresmo


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News