AMPI Kecam Kekerasan Seksual terhadap Anak di Jakarta Utara

AMPI Kecam Kekerasan Seksual terhadap Anak di Jakarta Utara
Jerry Sambuaga terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Umum AMPI Periode 2022-2027 pada Munas IX Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) yang digelar di Kota Bandung, Jawa Barat. ANTARA/HO-AMPI

Ke depan, DPP AMPI dan LPAI membentuk Satgas Perlindungan Anak di tingkat RT/RW. Satuan itu sebagai bentuk pengawasan anak agar lebih efektif dan dapat menekan kasus kekerasan yang selama 4 tahun terakhir terus meningkat.

"Kondisi saat dapat dikatakan darurat Perlindungan Anak. Nantinya, DPP AMPI dan LPAI akan membentuk satgas Perlindungan Anak di tingkat RT/RW supaya menekan tingkat kekerasan terhadap anak di bawah umur," tutup Sekjen DPP AMPI Ahmad Andi Bahri. (dil/jpnn)

DPP AMPI berkomitmen membantu pemerintah dalam menekan angka kasus kekerasan terhadap anak di Indonesia


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News