ARB Fans Klub Jakarta Bergerak
Senin, 01 April 2013 – 08:11 WIB

ARB Fans Klub Jakarta Bergerak
Saat ini, sambung Ramli, ARB Fans Klub sudah terdapat di 139 titik yang tersebar di sejumlah wilayah DKI Jakarta. ”Kita yakini jumlah itu akan terus berkembang. Setiap hari selalu ada yang menyatakan bergabung dan menjadi relawan,” tambahnya. Untuk saat titik terbanyak ada di kawasan Jakarta Utara.
Baca Juga:
Lebih jauh Ramli menambahkan, pihaknya mendukung penuh langkah Ketua Umum DPP Partai Golkar Abu Rizal Bakrie maju mencalonkan diri sebagai presiden RI.
Sosok ARB dipandang mempunyai visi dan misi kebangsaan yang bagus. ”Sosoknya sangat toleran. Walaupun banyak dihujat, tapi dia sama sekali tidak marah dan benci,” tandasnya. (yon)
JAKARTA - Kendati belum ada arahan langsung dari pimpinan pusat, sejumlah kader Partai Golkar di tingkatan daerah mulai getol melakukan aksi penggalangan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bahlil: AMPI di Bawah Ketum Jerry Memiliki Posisi Strategis di Golkar
- Beri Kuliah Program Doktor, Bamsoet Ingatkan Pentingnya Keseimbangan Demokrasi dan Hukum
- Bawaslu RI Akan Dalami Dugaan Kecurangan PSU Pilkada Bengkulu Selatan
- Sekjen PKS Apresiasi Kepedulian Gubernur Kaltim pada Pendidikan
- Dukung Prabowo 2 Periode, Idrus Golkar Usul Pembentukan Koalisi Permanen
- Versi Pengamat, Prabowo Tak Merestui Mutasi Letjen Kunto Arief