Bawaslu Protes Caleg Ikut Rekanan KPU

Bawaslu Protes Caleg Ikut Rekanan KPU
Bawaslu Protes Caleg Ikut Rekanan KPU
Bawaslu juga menemukan pada hasil cetakan PT Pura Barutama, terdapat titik biru di kolom nama salah satu caleg. Hal itu juga berpotensi menimbulkan masalah. "Caleg bisa protes karena merasa diperlakukan berbeda dengan caleg lain," ujarnya.

Tio menegaskan, fakta itu bisa menimbulkan kecurangan dalam pemilu. Maka, Bawaslu mendesak KPU untuk menetapkan kesepakatan kepada semua percetakan agar seragam dalam penentuan sah dan tidak sahnya surat suara soal penyimpanan hingga pemusnahan sehingga potensi kecurangan bisa diminimalkan. "Kami juga mengharapkan adanya anggota KPU yang mengawasi di setiap percetakan," tandasnya.

Secara terpisah, Presiden Direktur PT Ganeca Exact Ketut Suardhana Linggih mengakui bahwa salah satu rekanannya itu terafiliasi sebagai caleg. Namun, dia menegaskan bahwa perusahaan bersangkutan telah mengundurkan diri dari konsorsium Ganeca. "Kami telah mengambil alih semua proses produksi yang menjadi jatah PT Wihani," ujarnya. (bay)

JAKARTA - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) telah melakukan inspeksi mendadak (sidak) di sejumlah perusahaan percetakan surat suara. Dalam


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News