Bicara Perlindungan terhadap Sopir, Anies Ingatkan Pentingnya Aspek Keadilan
Kamis, 25 Januari 2024 – 08:07 WIB

Capres RI Anies Baswedan dalam acara Desak Anies di Purwokerto, Jawa Tengah, Rabu (23/1/2024). Foto: Timnas AMIN
"Bila kontraknya tidak mencerminkan prinsip keadilan, prinsip kesetaraan harus dikoreksi,” ucapnya.
Spesifik dengan sopir, apabila di situ ada kebutuhan yang sama bagi begitu banyak orang, kata Anies, maka bukan tidak mungkin dibuatkan kebijakan khusus, supaya kebutuhan khususnya bisa terpenuhi.
"Karena ada pola kerja yang mungkin berbeda. Bantu kami memberikan beberapa poin yang perlu perhatian berbeda dengan profesi-profesi yang lain,” ujarnya.(*/jpnn.com)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Capres RI Anies Baswedan mengingatkan pentingnya aspek keadilan dalam kontrak kerja, termasuk bagi para sopir yang berhak mendapat jaminan keselamatan kerja.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Wamenaker Noel Dukung Ide Direksi Pegadaian Harus Paham Hubungan Industrial Pancasila
- Fahad Haydra Perankan Sosok Anies Baswedan, Turunkan Berat Badan 5 Kg
- Sopir Adu Banteng dengan Bus Rombongan Bonek Akhirnya Tewas
- Arus Balik Lebaran Padat, Polda Jateng Minta 2 Sopir Dalam Satu Kendaraan
- Uang Kompensasi Sopir Angkot Dipotong, Dishub Jabar: Itu Sukarela
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar