BKPM Dituntut Tarik Investasi China
Kamis, 18 Februari 2010 – 17:20 WIB
BKPM Dituntut Tarik Investasi China
JAKARTA- Sejalan dengan adanya Asean China Free Trade Agreement (ACFTA), Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) dituntut untuk mampu menarik investasi China semaksimal mungkin. "Dubes China pernah janji kepada kami, dia mengatakan bahwa akan ada peningkatan investasi China yang sangat besar," imbuhnya.
"Dengan adanya ACFTA, kami meminta agar BKPM lebih giat dalam menarik investasi China ke Indonesia sebesar-besarnya. Jangan hanya barangnya saja, tapi investasinya juga," jelas Anggota Komisi VI DPR RI dari Fraksi Demokrat Ferari Roemawi di dalam rapat dengar pendapat bersama Wakil Kepala BKPM, Sekjen Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) dan Sekretaris Badan Standardisasi Nasional (BSN) di Gedung DPR RI, Jakarta, Kamis (18/2).
Baca Juga:
Ferari menambahkan, usulan tersebut merupakan suatu bentuk sikap DPR atas janji yang telah diucapkan oleh Duta Besar China untuk Indonesia, Zhang QiYue.
Baca Juga:
JAKARTA- Sejalan dengan adanya Asean China Free Trade Agreement (ACFTA), Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) dituntut untuk mampu menarik investasi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Antam Hari Ini 6 Mei 2025 Melonjak, Cek Daftarnya
- Indonesia Investment Outlook 2025 Dorong Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan
- Update Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini 5 Mei, Kompak Naik
- ICMI Travel dan Bank Mandiri Teken MoU Terkait Pembiayaan Umrah
- Ini Kawasan Hunian Premium Baru di Karawang dekat dengan RS Jantung dan Sarana Kereta Cepat
- 1 Mart Buka Gerai Ritel Perdana di Indonesia, Ada Rencana Ekspansi ke China