Desak Mendagri Cepat Angkat Terkelin jadi Plt Bupati Karo
Kamis, 20 Maret 2014 – 07:22 WIB

Desak Mendagri Cepat Angkat Terkelin jadi Plt Bupati Karo
Dikatakan, gerak cepat partai pengusung sangat penting agar kevakuman kursi wakil bupati nantinya tidak berlangsung lama. "Berdasar pengalaman kasus Kota Surabaya dan Provinsi Babel, maka tak boleh berlama-lama. Nantinya harus cepat diisi kekosongan itu (kursi wakil bupati, red)," ujar Martin, mantan politisi Partai Golkar itu.
Terkait figur calon wabup yang akan disodorkan di depan paripurna DPRD, Martin menyebut tiga kriteria. Pertama, sosok yang bersih. Kedua, punya kemampuan membangun Karo. Ketiga, orang yang paham bidang pertanian.
"Karena Karo itu daerah holtikultura terbesar di Sumut," pungkasnya. (sam/jpnn)
JAKARTA - Partai Gerindra mendesak Mendagri Gamawan Fauzi segera mengelurkan Surat Keputusan pengangkatan Terkelin Brahmana sebagai pelaksana tugas
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Beruntun Tol Semarang, Truk Tronton Terguling, Sopir Pick-up Luka-luka
- ZCorner Dorong UMKM Halal dan Pemberdayaan Mustahik
- Bandar Narkoba Diringkus Polda Kalteng Dijerat Pasal Pencucian Uang, Terancam Lama di Penjara
- Warga Kotim Diserang Buaya 4 Meter saat Berwudu di Sungai
- Temui Gubernur Herman Deru, Bupati OKU Paparkan 33 Usulan Bangubsus, Apa Saja?
- Dongkrak Ekonomi dan Wisata, Borobudur International Bike Week akan Jadi Event Tahunan